- Al-Qur`an mengandung beberapa pokok persoalan, kesemuanya tercakup dalam surah al-Fatihah, antara lain meliputi:
- Prinsip-prinsip keimanan kepada Allah, Malaikat, Rasul, Hari Kemudian, Qadha dan Qadar, dan sebagainya.
- Prinsip-prinsip syari`ah, baik mengenai ibadah khusus, seperti shalat, zakat, puasa dan haji; maupun mengenai ibadah umum, seperti perekonomian, pemerintahan, pernikahan, kemasyarakatan, dsb.
- Janji dan ancaman (tabsyir dan tandzir), yaitu janji terhadap orang yang berbuat baik dengan balasan kebaikan (syurga), dan ancaman terhadap orang yang berbuat dosa/kejahatan dengan balasan siksa (neraka).
- Kisah para Nabi/Rasul Allah serta umat-umat terdahulu, guna menjadi I`tibar (perhatian) bagi kita, agar kita dapat mengambil pelajaran daripadanya.
- Konsep ilmu pengetahuan, baik pengetahuan tentang masalah ketuhanan (agama), manusia, masyarakat, maupun pengetahuan tentang alam semesta.
Rabu, 02 Desember 2020
Kandungan al-Qur`an
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar